Trik Mendapatkan Kuota Gratis 1 sampai 10 GB dg Kartu Tri (3)

Trik Mendapatkan Kuota Gratis 1 sampai 10 GB dg Kartu 3
Bagi pengguna kartu 3 ada kabar gembira yaitu sebuah trik untuk mendapatkan kuota dari 1 GB hingga 10 GB dan ini gratis. Apakah semua kartu jenis 3 bisa kita daftarkan? Tidak, untuk mendapatkan kuota internet gratis ini anda perlu ersiapkan kartu Tri berjenis “Always On” atau “3 AON”, hanya dua kartu itu saja yang bisa kita gunakan untuk mendapatkan kuota gratis tanpa pulsa.

Cara ini sebetulnya sudah lama keluar tercatat sudah sejak bulan November 2016 yang dibagikan melalui atau oleh situs www.guotadata.com. Akan tetapi kabarnya ditahun 2017 ini masih work meski kadang ada sebagian yang gagal mendaftarkan kuota gratis 3. Padahal kita ketahui kartu 3 kalau kita pakai di perkotaan lumayan bagus jaringannya dari pada di desa. Untuk itu ini suatu keberuntungan bagi anda yang tinggal di kota-kota besar. Trik ini sangat mudah, cara daftarnya kita melalui sms ke 234 dengan format khusus dan kita tinggal tunggu jawabannya.

Tidak banyak pengguna kartu 3 yang tahu akan trik kuota gratis ini, tapi kalau anda bekerja di conter mungkin sudah mengetahuinya sajak lama. Yang pertama anda siapkan dulu kartu Three berjenis 3 AON atau Always On. Tapi perlu anda ingat, bahwa trik ini kadang bisa dan kadang tidak karena ini merupakan bug provider harap maklumi. Kemudian trik atau cara ini hanya berlaku satu kali untuk satu nomor saja, adapun caranya sebagai berikut.


Bagaimana Cara dapat 1-10 GB Three?
1. Buka menu SMS, dan buat sebuah pesan baru dari ponsel anda.
2. Berikutnya anda ketik SMS sengan format MAU PM1 lalu kirim ke 234 yaitu untuk kuota gratis 1 GB. Sedangkan untuk yang lebih besar lagi tinggal ubah angkanya (MAU PM2, MAU PM3, hingga MAU PM10 untuk kuota 10GB).
➧Sedangkan untuk yang masa aktifnya perbulan dengan cara ketik MAU GM1, MAU GM2, MAU GM3, dan seterusnya.
3. Silahkan anda coba semua dari yang kuota besar dulu, karena kadang ada yang mendapat hanya 1 GB tapi ada pula yang dapat sampai 3 GB.

➧Baca juga : Cara Mengecek Sisa Kuota Internet 3 (Tri)
NB: Paket internet gratis dari kartu 3 yang kita peroleh dari cara tersebut berlaku dari jam 00:00-17:00 saja. Ingat kartu 3 AON dan Always On yang bisa kita daftarkan.

Jadi, setelah anda mengirim sms misal dengan format yang MAU PM 10 lalu kirim ke 234 dan tidak ada balasan atau ada balasan namun isinya “maaf keyword yang anda masukkan salah” segera ubah sms formatnya dengan yang lain hingga sms balasannya menjadi : Selamat, kamu dapat Bonus kuota regular …MB(00-17), sampai selesai. Selamat mencoba,